Lantaran terus diserbu NFT jiplakan dan spam, OpenSea kaji ulang fitur unggahan gratis yang ada di platform mereka. “Kepada semua pembuat konten di komunitas kami yang terpengaruh oleh adanya kebijakan pembatasan unggahan (sebanyak maksimal 50 item) ke dalam tool unggahan gratis, kami mendengar keluhan Anda dan kami mohon maaf”, tulis sebuah tweet di akun resmi OpenSea, pada 28 Januari lalu.
OpenSea pun menyebut telah menarik keputusan. “Tapi kami juga ingin memberikan penjelasan”, lanjutnya.
Lebih lanjut tweet itu meyakinkan bahwa setiap keputusan yang dibuat OpenSea, sudah sangat mempertimbangkan kepentingan para creator NFT.
“Kami awalnya membuat kesepakatan untuk berbagi etalase guna memudahkan pembuat konten masuk ke dalam suatu space tertentu. Namun, kami baru-baru ini melihat penyalahgunaan fitur ini meningkat secara signifikan. Lebih dari 80% NFT yang diunggah dengan tool gratisan kami adalah karya jiplakan, koleksi palsu, dan spam”, ungkap akun Twitter OpenSea tersebut.
Sementara itu, dilansir dari m.slashdot.org, seorang pembaca anonim pun mengutip pemberitaan menarik dari portal berita Motherboard.
Ia mengatakan “lazy minting” atau “unggahan malas” di platform tersebut, memang bisa membuat pengguna enggan membayar Gas Fee ketika mereka mengunggah NFT di OpenSea (lantaran pembeli akhirnya membayar fee saat penjualan).
“Jadi ini kemudian menjadi pilihan populer terutama bagi orang-orang yang tidak berkantong tebal guna membangun kerajaan seni digital mereka”, imbuhnya.
Sayangnya pilihan populer ini kemudian justru memunculkan keluhan dari para pengguna lain yang merasa serius ingin mengunggah NFT namun terhambat karena banyaknya “lazy minting” yang hendak upload NFT di waktu yang bersamaan.
“Dapat dimengerti bila kemudian OpenSea menganulir batasan unggahan gratis tersebut, meskipun OpenSea juga telah mengungkapkan bahwa free minting tool atau tool unggahan gratis, justru dalam prakteknya, hanya untuk tujuan spam dan maksud curang penggunanya”, tambahnya. (fn)
Baca juga: Masih Dinanti Pengguna WhatsApp, Fitur ini Justru Telah Diluncurkan Facebook Messenger
Rekomendasi:
- 10 Keterampilan Dasar yang harus Dimiliki Pemilik Bisnis Kemampuan pebisnis selalu menjadi topik hangat di setiap webinar bertema entrepreneurship. Banyak orang bertanya tentang keahlian apa saja yang wajib dimiliki untuk menjadi pengusaha sukses. Dari sinilah muncul poin-poin tentang…
- Platform eCommerce Terbaik untuk Build Toko Online Tahun… Teknovidia.com-Platform eCommerce untuk Build Toko Online-Meskipun teknologi di dunia berkembang semakin maju, belanja online masih terus berkembang. Semua tanda menunjukkan bahwa semakin banyak orang membeli lebih banyak barang secara online.Ini…
- 10 Aplikasi Project Management Terbaik 2023 Teknovidia.com-Aplikasi Project Management Terbaik -Untuk memilih aplikasi manajemen proyek terbaik, Teknovidia melihat beberapa fitur utama, termasuk kemampuan manajemen waktu, fungsi penganggaran, fitur pesan instan, kalender tim, dan tools penagihan untuk…
- 10 Cara Menarik Investor untuk Menanam Modal pada Bisnis… Bila mengetahui cara menarik investor untuk menanam modal, Anda jadi tidak perlu lagi meminjam dana dari kredit mikro, karena sudah ada orang yang akan menanamkan modalnya di usaha Anda. Bagi…
- Wajib Tahu! Website Pembuat Logo AI Terbaik Teknovidia.com-Website Pembuat Logo AI Terbaik-Bila Anda coba membangun bisnis, Anda membutuhkan identitas brand. Tanpa identitas ini, konsumen setia tidak bisa terjalin dengan perusahaan Anda, yang ke arah semakin sedikit pemasaran…
- 11 Langkah Cara Membangun Software House untuk Pemula Cara Membangun Software House - Memulai usaha software house seharusnya dapat dimulai dengan satu langkah kecil saja, yaitu mencari proyek software development. Namun, jika Anda memiliki rencana dan tujuan yang…
- Mengenal Transformasi Digital dan Pengertiannya Menurut Para… Halo rekan-rekan tekno, apa kabarnya? Pada artikel ini Teknovidia merangkum beberapa pengertian transformasi digital menurut para ahli. Yuk, simak artikel ini sampai akhir agar kamu tahu bagaimana para ahli memberikan…
- Website Analisis Fundamental Pasar Kripto Terbaik Teknovidia.com-Website Analisis Fundamental Pasar Kripto Terbaik-Selama beberapa tahun terakhir, cryptocurrency telah menarik perhatian banyak orang.Salah satunya munculnya website Analisis Fundamental Pasar Kripto. Dengan informasi yang tepat, Anda dapat membuat beberapa…
- Daftar Aplikasi Database Android Terbaik Teknovidia.com-Aplikasi Database Android-Aplikasi database Android benar-benar sangat bermanfaat, bahkan juga cukup banyak, tetapi ada banyak tipe yang dapat Anda tentukan. Dan database atau pangkalan data ialah kelompok data yang diorganisasikan…
- Spotify Akuisisi Dua Perusahaan Lagi untuk Jadi Raksasa… Platform streaming audio Spotify telah mengumumkan akuisisi dua perusahaan podcasting, yang masing-masing menjelaskan rencana jangka panjang Spotify untuk mendominasi bisnis podcasting. Dilansir dari laman arstechnica.com, raksasa audio online itu mengakuisisi…
- FBI Sita $3.6 Miliar Bitcoin Hasil Peretasan Bitfinex FBI, Selasa pagi (8/2), sita lebih dari $3.6 miliar dalam bitcoin, hasil peretasan Bitfinex. Dan ini merupakan penyitaan keuangan terbesar yang pernah ada. Dilansir dari laman theregister.com, pada saat dana…
- Elemen Dasar yang Dibutuhkan untuk Membuat Website… Teknovidia.com-Elemen Dasar Buat Website Profesional-Jadilah inovatif, kenali pemrograman, design, dan tulis seperti penulis yang baik. Semua pertimbangan ini bisa menolong Anda saat Anda memilih untuk membuat halaman website. Dan pertanyaan…
- Google: Autentikasi Dua Faktor (2FA) Terbukti Efektif… Bertepatan dengan Hari Internet Aman, pada 8 Februari lalu, Google mengumumkan bahwa autentikasi dua faktor (2FA) terbukti efektif lindungi data. Ya, keputusan Google untuk mengaktifkan autentikasi dua faktor secara default…
- Terbaru! Review Jam Tangan Samsung Galaxy Watch 5 Teknovidia.com - Review Jam Tangan Samsung Galaxy Watch 5 - Galaxy Watch 5 adalah perangkat wearable yang luar biasa saat dibandingkan melawan para pesaingnya. Namun, sebagai penerus Galaxy Watch 4,…
- Twitter Bias Politik? Ini Hasil Risetnya Twitter dalam berbagai kesempatan dituduh bias politik, lantaran ada politisi atau komentator yang menuduh algoritma Twitter mendukung suara lawan politik mereka. Betulkah demikian, ini hasil risetnya. Twitter tentu tak tinggal…
- Daftar 10 Game Kripto NFT Terbaik di Android Teknovidia.com-Game Kripto NFT Terbaik-Games crypto NFT jadi makin terkenal. Beberapa pemain dalam project seperti itu telah dalam satu bulan memperoleh kembali investasi mereka dan memperoleh keuntungan yang melewati investasi awalnya…
- Ketahui 10 Kelebihan dan Kekurangan Google Pixel 7, Bikin… teknovidia.com - Kelebihan dan Kekurangan Google Pixel 7 - Google tampaknya sangat berhasil dalam menggaet user smartphone dengan produk teranyarnya. Google meluncurkan 2 ponsel untuk seri yang terbaru, Google Pixel…
- Game Battle Royale Terbaik Di Xbox One Teknovidia.com-Game Battle Royale Terbaik-Banyak orang mengira genre battle royale hanya iseng-iseng, mengharapkan hype dan popularitas mereda karena minat turun dengan cepat. Namun, itu tidak mungkin jauh dari kebenaran, karena genre…
- Profil dan Sejarah PLN (Perusahaan Listrik Negara) Siapa yang tidak tahu dengan perusahaan PLN? Perusahaan yang mempunyai visi menjadi perusahaan listrik terkemuka di Asia Tenggara sekaligus menjadi pilihan pelanggan untuk solusi energi ini berasal dari Indonesia. Tidak…
- 10 Perusahaan Software Terbesar di Indonesia Industri software Indonesia terus menggeliat. Sebelum booming startup di tahun 2013-2014 hanya sedikit perusahaan software yang memiliki brand kuat secara nasional. Sebut saja Zahir, Accurate (CPSSoft), DataOn, dan Andal Software.…
- 7 Cara Meyakinkan Investor untuk Bekerja Sama Untuk membangun dan mengembangkan sebuah bisnis butuh keseriusan mulai dari perencanaan hingga pendanaan. Terkadang kita butuh cara meyakinkan investor untuk bekerja sama. Tujuannya untuk mengembangkan bisnis. Memahami Posisi Investor Mengembangkan…
- Membuat Business Plan, Agar Bisnis Lebih Terarah (Disertai… Perusahaan yang membuat business plan, berpeluang dua kali lebih besar untuk sukses mengembangkan bisnisnya daripada yang tidak membuatnya. Ini merupakan studi dari perusahaan Bplans. Pada artikel ini, saya akan membahas…
- Alasan Perusahaan Teknologi Melakukan Akuisisi Seminggu yang lalu, tepatnya pada 31 Januari 2022, sebuah game yang bernama Wordle diakuisisi oleh The New York Times. Dua minggu sebelumnya, perusahaan software Microsoft mengakuisisi perusahaan video game Activision…
- Berikut 6 Cara Bom Chat WhatsApp Otomatis, Simpel! teknovidia.com - Cara Bom Chat WhatsApp Otomatis - Pengen ngerjain teman dengan kirim bom chat di aplikasi WhatsApp? Tentunya cara spam di chat whatsapp gampang sekali untuk dipraktekkan dan bisa…
- Profil dan Sejarah Perusahaan Bukalapak Profil dan sejarah perusahaan Bukalapak - Bukalapak, startup yang menyimpan cerita perjalanan bisnis e-commerce yang dimulai oleh sekelompok anak muda. Platform e-commerce nomor 3 se-Indonesia ini mengalami pasang-surut yang menarik…
- Mengenal Shopify , Kelebihan Dan Kekurangan Teknovidia.com - Shopify , tak diragukan lagi merupakan platform e-niaga terbesar di internet, namun ini mempunyai kekurangan dan kelebihan . Muncul dengan banyak alat serta fitur yang memudahkan penyiapan serta…
- Ini Cara Sharing Google Calendar Anda pada Teman Cara sharing Google Calendar - Google Calendar merupakan aplikasi penjadwalan yang pertama kali dikenalkan oleh Google pada pertengahan 2006. Tujuan utama dari platform ini adalah untuk membantu kita dalam melakukan…
- Aplikasi Cari Teman Luar Negeri Terbaik Untuk Kalian ! Teknovidia.com - Butuh bantuan untuk bertemu orang dan mencari teman baru? Mencari daftar aplikasi cari teman luar negeri ? Mungkin Anda berharap memiliki teman ataupun pasangan yang berpikiran sama dalam…
- Lupa Password Yahoo? Ini Cara Pulihkan Akunmu Bagi Anda yang lahir tahun 2000-an pasti pernah membuat akun Yahoo Mail. Lalu apa Anda masih menggunakannya? Atau sudah lupa password-nya? Memang, sebelum Google mengambil alih pangsa pasar layanan surat…
- Knowledge Management System untuk Perusahaan “Pengetahuan adalah sumber daya penting dalam penguatan ekonomi suatu bangsa.”Peter Drucker Dunia industri sedang menghadapi banyak tantangan yang terbilang kompleks dalam menjalani bisnis. Misalnya saja peningkatan kompetisi bisnis dengan semakin…